Rabu, 30 November 2011

Pengumuman Peserta Pelatihan Pra Tugas

1.  Peserta yang mengikuti Pelatihan Pra Tugas Fasilitator Kecamatan Pemberdayaan dan Fasilitator Teknik Kecamatan adalah: 
a. FKP             :  43 orang,  mulai no urut kelulusan (Rangking) 1 - 43
b. FKT             :  42 orang,  mulai no urut kelulusan (Rangking) 1 - 42

2. Bagi peserta yang akan mengikuti pelatihan Pra Tugas Fasilitator Kecamatan Pemberdayaan dan Fasilitator Teknik Kecamatan wajib melakukan registrasi/daftar ulang, pada:
Hari : Kamis
Tanggal :  1 Desember 2011
Pukul : 10.00 - 14.00 WIB
Tempat : Sekretariat PNPM MPd, Jl. Menteri Supeno 17 Semarang
Keperluan : Registrasi Peserta
Persyaratan yang dibawa : - Ijazah asli
                                - Fotokopi KTP
                                - Pas foto terbaru ukuran 4x6 cm 2 lembar
                                - Map plastik transparan (FK warna merah, FT warna biru)
                                - Materai Rp 6.000,- 2 lembar

3. Apabila peserta yang masuk dalam pelatihan Pra Tugas Fasilitator Kecamatan tidak dapat mengikuti harap menghubungi no telepon 024 8454894
4. Ketentuan Peserta yang menggikuti pelatihan Tidak mengikat, apabila ada yang mundur akan diambilkan dari urutan Rangking selanjutnya.
5. Bagi Peserta yang dinyatakan LULUS namun belum Mendapatkan Pelatihan Pratugas, apabila bersedia akan di Rekomendasikan ke Luar Jawa Tengah Khususnya Luar Jawa. (bagi yang berminat Hub No. Sekretriat Dibawah)
6. Keterangan lebih lanjut Hubungi Nomor 024 8454894

3 komentar:

  1. untuk luar jawa dimana saja pak , trimakasih

    BalasHapus
  2. lha yg LULUS tp blm dipanggil pra tugas, dan tetep pengen di jawa tengah gmn donk??

    BalasHapus
  3. http://student.blog.dinus.ac.id/c11eddomarselo28/2016/10/19/5-top-jajanan-enak-di-kota-semarang/

    JAJANAN TOP DI KOTA SEMARANG. yuk mampir baca blog sini #NumpangPromosi

    BalasHapus